Pesta Kembang Api Tetap Muncul di Jakarta-Jogja Meski Dilarang Polisi

Perayaan malam tahun baru 2026 di Jakarta hingga Yogyakarta tetap dipenuhi kembang api meski ada larangan dari polisi.