Fantastis! Pendapatan Pangeran William Tembus Rp500 Miliar di Semester Kedua 2025

Dirilis dari laporan keuangan The Duchy of Cornwall, Pangeran William menerima pendapatan sebesar USD30 juta atau setara Rp500 milyar pada semester kedua 2025.