Gempa M5,6 Guncang Tanimbar, Tidak Berpotensi Tsunami

Gempa dengan kekuatan M5,6 mengguncang Kepulauan Tanimbar, Maluku, Kamis (1/1/2026) pukul 10.05 WIB. BMKG mengatakan gempa tidak berpotensi tsunami.