Kegiatan Pertama Prabowo di 2026, Kunjungi Aceh Tamiang

Presiden RI Prabowo Subianto bertolak menuju Kabupaten Aceh Tamiang, Kamis (1/1) pagi, untuk meninjau pembangunan hunian yang dibangun oleh Danantara.