Isi Surat Mahasiswi Unima yang Tewas Tergantung di Kos, Ngaku Dilecehkan Dosen

Mahasiswi Unima EMM ditemukan tewas di indekosnya. Sebelumnya, ia sempat mengirim surat ke dekan berisi kronologi dugaan pelecehan oleh oknum dosen.