Presiden Prabowo Subianto, mengucapkan selamat tahun baru 2026 ke para pengungsi yang bersama-sama dengannya merayakan malam pergantian tahun di posko kesehatan, Tapsel.