Tingginya Kecelakaan Lalu Lintas Bebani Ekonomi Indonesia, Kemenhub Buka Suara

PBB mengajak pemerintah Indonesia secara ekonomi, agar dapat memperbesar porsi investasi pendapatan domestik bruto (PDB) terkait penguatan standar keselamatan berkendara.