JPNN.com - MAKASSAR - Seleksi penempatan kepala sekolah pada 314 Sekolah Dasar (SD) dan 55 Sekolah Menengah Pertama (SMP) di Kota Makassar, Sulawesi Selatan, dipastikan berjalan transparan, objektif serta bebas dari praktik-praktik menyimpang yang berpotensi mencederai kepercayaan publik.