Pemerintah RI Pastikan Tidak Ada Impor Beras & Gula untuk Konsumsi di 2026

JPNN.com - JAKARTA - Pemerintah memastikan kebutuhan konsumsi untuk komoditas pangan pokok strategis seperti beras, gula, dan jagung pakan dapat dipenuhi dari pasokan hasil produksi petani Indonesia.