Dewan Gereja sedunia menyerukan untuk mendesak Uni Eropa agar memberi sanksi atas Israel menyusul agresi brutal mereka terhadap warga di Palestina.