Martabe, Kekuatan Budaya yang Menghidupkan Solidaritas Pascabencana di Tapanuli Selatan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Banjir bandang dan tanah longsor yang melanda Tapanuli Selatan meninggalkan luka mendalam bagi masyarakat. Tapi di balik reruntuhan dan keterbatasan, nilai martabe tetap hadir.
Martabe disebut sebagai kearifan...