Pemasangan jembatan bailey Sungai Garoga di Kecamatan Batang Toru, Kabupaten Tapanuli Selatan, Provinsi Sumatera Utara (Sumut), kini telah tuntas. Penyelesaian pemasangan pun ditinjau dan Presiden Prabowo Subianto melintasinya untuk memastikan percepatan pemulihan infrastruktur

Pemasangan jembatan bailey Sungai Garoga di Kecamatan Batang Toru, Kabupaten Tapanuli Selatan, Provinsi Sumatera Utara (Sumut), kini telah tuntas. Penyelesaian pemasangan pun ditinjau dan Presiden Prabowo Subianto melintasinya untuk memastikan percepatan pemulihan infrastruktur