Danantara Akan Serahkan 600 Unit Hunian Sementara di Aceh

Pihak Danantara mengatakan pembangunan rumah tersebut melibatkan sejumlah perusahaan bidang kontraktor dari BUMN.