Duel sengit bertajuk Derby London di awal 2026 berakhir imbang 1-1. Fulham sukses mencuri poin di Selhurst Park berkat gol penyelamat Tom Cairney.