Kemenhan Jepang Sanksi Kawasaki Soal Pemalsuan Data Mesin Kapal Selam
REPUBLIKA.CO.ID, TOKYO -- Kementerian Pertahanan (Kemenhan) Jepang memutuskan untuk menangguhkan Kawasaki Heavy Industries dari penawaran proyek selama 2,5 bulan hingga 11 Maret 2026. Keputusan itu diambil terkait alasan pemalsuan data...