Demo Berdarah di Iran, 7 Orang Tewas sampai Massa Ngamuk Bakar Gedung

Demonstrasi krisis ekonomi di Iran kini berubah menjadi demo berdarah setelah tujuh orang dilaporkan tewas.