Kibuli Rusia, Ukraina Palsukan Kematian Pengkhianat Kremlin yang Kepalanya Dihargai Rp8 Miliar

Denis Kapustin adalah pemimpin Korps Sukarelawan Rusia tapi memilih bertempur membela Ukraina. Rusia pun menawarkan hadiah lebih dari Rp8 miliar untuk pembunuhannya.