Update Mazda CX-5 Kabur Usai Tabrakan Beruntun di Tambora, 2 Pelajar Tewas & Tiga Lainnya Luka-Luka

Sopir Mazda CX-5 inisial JC langsung tancap gas usai kecelakaan beruntun di Tambora. Aksi pelariannya terhenti di Mangga Dua usai terserempet kereta.