Video: Purbaya Pakai Rp 6,6 T Sitaan Kejagung Buat Tambal Defisit APBN

Purbaya membuka peluang uang sitaan Kejaksaan Agung, dalam kasus korupsi sawit sebesar Rp 6,6 triliun lebih, untuk menutup defisit APBN