JPNN.com , JAKARTA - Sebanyak 33 personel Polres Pelabuhan Tanjung Priok menerima kenaikan pangkat dalam upacara yang digelar di Lapangan Presisi, Rabu (31/12). Upacara tersebut dipimpin langsung oleh Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok, AKBP Martuasah H. Tobing, selaku Inspektur Upacara.