Wamen ESDM Ungkap Pertimbangan Soal Penentuan Kuota BBM bagi SPBU Swasta di 2026
Wamen ESDM, Yuliot, buka-bukaan soal penetapan kuota BBM bagi operator SPBU swasta di tahun 2026. Saat ini, operator SPBU swasta sudah mengajukan kuota kebutuhan BBM-nya.