Megah, Momen Kapal Pesiar Mewah Angkut 4.684 Wisman Mampir ke Lombok

Kedatangan kapal pesiar berbendera Bahama milik Royal Caribbean itu disambut dengan pertunjukan musik tradisional Gendang Beleq khas Suku Sasak, Lombok.