Mantan model dan aktris Andhara Early mengumumkan dirinya bercerai dari Bugi Ramadhana, setelah mereka menikah selama 14 tahun.