Setelah Bersinar di Napoli, Scott McTominay Masuk Radar Kepulangan ke MU

Scott McTominay masuk radar kepulangan ke Man United setelah tampil gemilang bersama Napoli dan meraih gelar Serie A. MU resmi merekrut Lea Schuller dari Bayern Munich.