Ada potensi gelombang laut setinggi 1,25 hingga 2,5 meter di sejumlah perairan Sumatra Utara pada periode 3 hingga 5 Januari 2025.