Ledakan Pipa Gas TGI Indragiri Hilir: Api Membumbung 15 Meter, Lalu Lintas Dialihkan
Pipa gas milik PT Trans Gas Indonesia (TGI) di Indragiri Hilir Riau meledak dan terbakar hebat, api membumbung 15 meter. Polisi mengimbau warga menghentikan aktivitas melintas di sekitar lokasi Ledakan Pipa Gas TGI Indragiri Hilir.