Haji 2026, Dapur Haji Makkah-Madinah Gunakan Produk Pangan Indonesia

REPUBLIKA.CO.ID, JEDDAH -- Pemerintah Indonesia terus berupaya menghadirkan layanan haji yang semakin nyaman bagi jamaah, salah satunya melalui penyediaan konsumsi dengan cita rasa Nusantara di Tanah Suci. Pada musim haji...