14 Tahun Bersama, Andhara Early dan Bugi Ramadhana Umumkan Perceraian

JPNN.com , JAKARTA - Pasangan selebritas, Andhara Early dan Bugi Ramadhana resmi bercerai setelah 14 tahun bersama.