8 Buah yang Mengandung Serat Tinggi, Bantu Sehatkan Pencernaan

Dari begitu banyak jenis buah, terdapat delapan macam buah yang mengandung serat tinggi. Mengonsumsi cukup serat tentu sangat bermanfaat bagi kesehatan.