Perkuat Cadangan Beras Nasional, Bulog Gandeng Karang Taruna Kawal Penyerapan Gabah Petani

Perum Bulog berencana menggandeng Karang Taruna dalam program Tim Jemput Gabah untuk optimalkan penyerapan gabah petani, perkuat cadangan beras, dan buka lapangan kerja di desa. Simak strateginya!