Taman Nasional Lorentz: Konservasi 2,4 Juta Hektare di Tiga Provinsi Papua
Kementerian Lingkungan Hidup/Badan Pengendalian Lingkungan Hidup (KLH/BPLH) mengungkapkan luas Taman Nasional Lorentz yang mencapai 2,4 juta hektare, membentang di tiga provinsi Papua.