Dampak Ekonomi Event KEK Mandalika 2025: ITDC Perkuat Pergerakan Ekonomi NTB
Sepanjang 2025, berbagai event nasional dan internasional di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Mandalika berhasil memperkuat pergerakan ekonomi di Nusa Tenggara Barat (NTB), dengan dampak ekonomi event KEK Mandalika yang signifikan.