Puluhan Ribu Jiwa Terdampak Banjir Kabupaten Banjar, BPBD Intensifkan Penanganan

Banjir genangan air melanda 14 kecamatan di Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan, menyebabkan puluhan ribu jiwa terdampak. BPBD Kabupaten Banjar terus berupaya menanggulangi dampak bencana ini.