Ini Sebaran Kasus Super Flu di Indonesia, Jatim Terbanyak

Hingga akhir Desember, tercatat 3 provinsi dengan kasus terbanyak dengan temuan super flu berdasarkan hasil pemeriksaan laboratorium.