Tak Hanya Purbaya, JP Morgan Pede IHSG Tembus Level 10.000 pada 2026

Purbaya dan JP Morgan sama-sama optimisme IHSG tembus level 10.000 pada tahun 2026. Keduanya menjabarkan berbagai faktor pendorong indeks domestik melesat signifikan.