PKB Dukung Menkeu Purbaya Terapkan Bea Keluar Ekspor Batu Bara

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Fraksi PKB DPR RI mendukung penuh langkah Menteri Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa yang berencana menerapkan kebijakan bea keluar (BK) untuk ekspor batu bara. Langkah itu sebagai terobosan berani...