Pakar: Kejagung Tidak Masalah Jika Ambil Alih Kasus Tambang Yang Disetop KPK

Pakar pidana menilai Kejaksaan Agung (Kejagung) akan lebih baik jika mengambil alih perkara dugaan korupsi izin tambang di Konawe Utara, yang penyidikannya disetop KPK.