Arus Balik Nataru 2026: Keberangkatan Penumpang di Bandara Ngurah Rai Meningkat

bali.jpnn.com , DENPASAR - Otoritas Bandara I Gusti Ngurah Rai, Bali, mencatat sejak Kamis (1/1) mulai terjadi pergerakan arus balik wisatawan libur Natal 2025 dan Tahun Baru 2026.