Khofifah Dorong Percepatan Sertifikasi Aset Muslimat NU Jatim, BPN Siap Bantu

Ketua Umum Dewan Pembina Muslimat NU, Khofifah Indar Parawansa, mendorong percepatan sertifikasi aset Muslimat NU Jawa Timur untuk kepastian hukum dan menghindari sengketa di masa depan.