Penyelesaian kampung nelayan di lokasi terdampak banjir dan longsor ditargetkan paling lambat pada Februari 2026.