ANTARA Raih Penghargaan dari Kanwil Kemenag Kepri atas Kontribusi Diseminasi Pemberitaan

Perum LKBN ANTARA Biro Kepri menerima penghargaan dari Kanwil Kemenag Kepri, mengukuhkan peran pentingnya dalam diseminasi informasi dan program keagamaan.