Pernyataan Lawas Aura Kasih soal Cewek Harus Cuek agar Laki-laki Datang Mendekat Kembali Disorot
Pernyataan lama Aura Kasih dalam sejumlah acara kembali ramai diperbincangkan warganet. Dia menyebut perempuan harus cuek agar laki-laki pensaran untuk mengejar.