Astronom Temukan Bukti Ledakan Bintang yang Bisa Menghancurkan Dunia Sekitarnya

Para astronom untuk pertama kalinya berhasil mendeteksi ledakan besar yang dilepaskan oleh sebuah bintang di luar tata surya.