Mendagri Minta Praja IPDN Terapkan Ilmu Bantu Pemulihan Pemerintahan di Daerah Bencana Aceh Tamiang
Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian menugaskan praja IPDN untuk menerapkan ilmu pemerintahan mereka guna membantu pemulihan pemerintahan di daerah bencana Aceh Tamiang, Aceh.