Trump: AS Siap Turun Tangan Jika Iran Membunuhi Demonstran

Trump mengatakan, Washington akan turun tangan jika Iran "menembak dan membunuh demonstran damai secara brutal," dengan mengatakan jika AS "siap siaga dan siap bertindak"