Pengerukan Sungai Sumbar Mendesak, Gubernur Mahyeldi Instruksikan Pencegahan Banjir Berulang
Gubernur Sumatera Barat Mahyeldi menginstruksikan pengerukan sungai di daerah rawan bencana untuk mencegah banjir berulang, menyusul insiden di Nagari Maninjau, Agam.