AS Klaim Tangkap Maduro, Sahkah Negara Menangkap Kepala Negara Asing?

Presiden AS Donald Trump mengklaim bahwa ia telah menangkap Presiden Venezuela, Nicolas Maduro, karena tuduhan narkoterorisme.