Toyota Diam-Diam Siapkan Teknologi Baru, Hybrid Bakal Mirip Mobil Sport?

Toyota mendaftarkan paten baru untuk meningkatkan stabilitas, kenyamanan, dan keselamatan mobil hybrid melalui penataan ulang baterai dan tangki bahan bakar.