Nasib Tragis Penemu Harta Karun Rp36 T di Kalimantan Dibiarkan Miskin

Kisah tragis Mat Sam, penemu intan terbesar 166,75 karat di 1965, yang hidup sengsara setelah harta karun diambil pemerintah tanpa imbalan.