Dua Korban Tenggelamnya KM Putri Sakinah masih Hilang, Operasi Pencarian Diperpanjang 3 Hari
OPERASI pencarian korban tenggelamnya KM Putri Sakinah di perairan Selat Padar, kawasan Taman Nasional Komodo (TNK), Kabupaten Manggarai Barat, resmi diperpanjang selama tiga hari ke depan.